Musyawarah Pelaksanaan Kegiatan (MP2K) Pembuatan Rabat beton Dusun II Dana Desa Tahap II Tahun 2018.

GIntung, 28 Juli 2048_Telah dilaksanakan Musyawarah Pelaksanaan Kegiatan (MP2K) Pembuatan Rabat beton Dusun II Dana Desa Tahap II Tahun 2018 di rumah Ibu Marfuatun Rt 07 Rw 02 Desa GIntung. Musyawarah tersebut dihadiri oleh PPK/TPK Desa Gintung, BPD Desa GIntung, dan Warga Masyarakat Desa GIntung.
Sambutan Kepala Desa Gintung
DD Tidak hanya digunakan untuk pembangunan tetapi untuk pemberdayaan seperti Honor Kader Posyandu untuk anggaran e-voting dan Bumdesa Bersama.
Jalan yang akan dirabat beton adalah :
1. RT 07 RW 02, Udiyono sepanjang 69×1.5 m
2. RT 07 RW 02, Bu siti sepanjang 88×1.5 m
3. RT 07 RW 02, Bu siti sepanjang 18×1.1 m
4. RT 09 RW 02, Slamet sepanjang 62×1.3 m
5. RT 10 RW 02, Taryo sepanjang 60×2 m
Nilai tenagan kerja, 30% dari Dana Desa
Dana Desa tahap III akan diginakan untuk pembangunan Drainase
Agar masyarakat lebih mengetahui dan dapat mengawal penggunaan Dana Desa maka akan dibuatkan Banner Plot-plot anggaran.
Dari Musrenbang 2019, Desa Gintung mendapat bantuan Talud yang akan dinagun di Pembuangan Kasogint yang menuju Kali Banger.

 

Pemaparan dari Bagian Teknis (Teko Suparto)
Rabat beton setebal 0.10 m sudah dirasa sudah cukup kuat dan tebal untuk dilalui motor dan Tosa
Cara pemeliharaan rabat beton yaitu dengan cara menyiram rabat beton dari 0-21 agar mutu menjadi lebih baik.
Tukang mendapat 85.000 dan Tenaga mendapat 75.000

Lain-lain
Pak Yadi
Pembangunan rabat beton membutuhkan swadaya masyarakat, yaitu Konsumsi dan kerjabakti membersihkan jalan yang akan dibangun rabat beton.
Pak Agus Sutrisno
– Usul pembangunan jalan Depan rumah Pak Taman, untuk membawa hasil panen dan sangat mendesak untuk jalan pertanian
– Tempat pak Rawud sangat memprihatinkan karena banyak limbah, mohon solusi
– Drainase depan rumah pak Trimo, rusak dan mengganggu jalan.

Leave a Reply